World Beyblade Organization by Fighting Spirits Inc.

Full Version: Apa kabar Forum WBO Bahasa Indonesia?
You're currently viewing a stripped down version of our content. View the full version with proper formatting.
Dimanakah para old guard disini? Apakah masih menekuni hobi Beyblade di generasi Burst? Saya sendiri masih, dan mungkin menjadi salah satu dari sedikit poster WBO asal Indonesia generasi 2010an, kalau bukan yang satu2nya (jika salah, maafkan saya). Semoga sehat semua dimanapun Anda berada.

Kelihatannya Beyblade di Indonesia masih hidup sekali, terutama oleh jasa BeyJackers- komunitas Beyblade di Jakarta yang terdiri dari pemain2 Beyblade semua umur. Saya sendiri sudah mengikuti mereka, namun kendala kuliah dan jadwal nya yang sibuk, serta pandemi COVID, membuat saya belum sempat mengikuti mereka. Mungkin di tahun 2022, karena meeting terakhir tahun ini bagi mereka juga bertepatan dengan upacara kelulusan saya. Saya masih menyukai Beyblade sejak pertama kali mengenalnya di 2011 dan mungkin akan menyukainya untuk waktu yang sangat lama.

Salam sekian, GO SHOOT.
(Nov. 27, 2021  7:14 PM)RDF3 Wrote: [ -> ]Dimanakah para old guard disini? Apakah masih menekuni hobi Beyblade di generasi Burst? Saya sendiri masih, dan mungkin menjadi salah satu dari sedikit poster WBO asal Indonesia generasi 2010an, kalau bukan yang satu2nya (jika salah, maafkan saya). Semoga sehat semua dimanapun Anda berada.

Kelihatannya Beyblade di Indonesia masih hidup sekali, terutama oleh jasa BeyJackers- komunitas Beyblade di Jakarta yang terdiri dari pemain2 Beyblade semua umur. Saya sendiri sudah mengikuti mereka, namun kendala kuliah dan jadwal nya yang sibuk, serta pandemi COVID, membuat saya belum sempat mengikuti mereka. Mungkin di tahun 2022, karena meeting terakhir tahun ini bagi mereka juga bertepatan dengan upacara kelulusan saya. Saya masih menyukai Beyblade sejak pertama kali mengenalnya di 2011 dan mungkin akan menyukainya untuk waktu yang sangat lama.

Salam sekian, GO SHOOT.

Sekarang agak naik turun gara-gara bayu rahardjo si tukang blokir fb orang ngerusuh di grup fb ibc yang kata beyjackers sih "komun umum". Pada balik main MF sama yg terbaru "Beyblade X".